• Entrepreneurship Awareness, Financial and Digital Literacy di SMK Bina Karya 1 & 2 Karawang

    Peserta sangat antusias untuk belajar bagaimana cara mengatur dan mencapai tujuan keuangan dengan efektif, yang disampaikan oleh narasumber dari lembaga Pengelolaan dan Pengembangan Keuangan Masyarakat (PPKM). Selain belajar cara mengelola keuangan yang bijak, peserta juga belajar bagaimana menggunakan media sosial yang sesuai dan bermanfaat untuk pengembangan diri, yang disampaikan oleh Kun Arief Cahyantoro. Para peserta […]

  • Entrepreneurship Awareness di Kecamatan Muara Gembong, Bekasi

    Kegiatan dibuka oleh Bapak Engkar Sukarya, Sekretaris Kecamatan Muara Gembong. Pada sesi berbagi pengalaman wirausaha, menghadirkan narasumber: Arief Sabarudin (Budidaya dan Olahan Lele), Endang Soekarta (Frozen Food), serta penerima manfaat program Skilled Youth phase III yang bergerak di bidang hidroponik, Muhammad Fakhry. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesadaraan tentang kewirausahaan kepada kaum muda agar berwirausaha […]

  • Entrepreneurship Awareness and Financial Literacy, Telukjambe Timur, Karawang

    Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesadaraan tentang kewirausahaan kepada kaum muda, khususnya di daerah Karawang, agar berwirausaha menjadi pilihan utama yang harus dipertimbangkan dalam berkarir. Dan juga memberikan motivasi kepada kaum muda agar tidak mudah menyerah dalam  memulai atau menjalankan usaha. Literasi keuangan dan pengembangan kemampuan soft skill bertujuan untuk membantu kaum muda agar menjadi […]